Daftar Tempat Wisata di Pulau Sumatera
Daftar seluruh tempat wisata di Kepulauan Sumatra - Pulau sumatra terbagi menjadi beberapa wilayah untuk berpariwisata yaitu : Daerah Istimewa Aceh, Sumatera Utara, Sumatera Barat, Riau, Kepulauan Riau, Jambi, Sumatera Selatan, Kepulauan Bangka Belitung, Bengkulu, Lampung.
Hampir semua wilayah-wilayah tersebut adalah sebuah Propinsi terkecuali
Kepulauan Bangka Belitung yang masih masuk dalam Propinsi Sumatera
Selatan dan Kepulauan Riau yang masih masuk dalam Propinsi Riau.
Pulau Sumatera adalah pulau terbesar di Negara Indonesia dan Pulau
terbesar ke 6 di dunia, dan tentunya banyak sekali tempat wisata yang
bisa anda kunjugi di pulau sumatera, dan berikut adalah daftar kota dan tempat-tempat wisata yang sudah memiliki nama di seluruh Pulau Sumatera :
Peta Pulau Sumatera |
Tempat Wisata di Daerah Istimewa Aceh
- Mesjid Raya Baiturrahman Banda Aceh
- Pinto Khop
- Gunongan
- Kapal Apung Lampulo
- Makam Sultan Iskandar Muda
- Gerbang Peutjoet Kerkoff
- Mesjid Baiturrahim Ulee Lheu
- Kuburan Massal Ulee Lheu
- Kapal PLTD Apung
- Replika Pesawat Seulawah RI 1 di Blang Padang
- Taman Sari
- Taman Wisata Krueng Aceh
Tempat Wisata di Sumatera Utara
[#] Kota Medan
- Istana Maimun
- Mesjid Raya Medan
- Rumah Tjong A Fie di kawasan Jl. Jend. Ahmad Yani (Kesawan).
- Gedung Balai Kota lama
- Menara Air (merupakan ikon kota Medan)
- Titi Gantung (sebuah jembatan di atas rel kereta api)
- Gedung London Sumatera
- Kantor Pos Kota Medan
[#] Kabupaten Pakpak Bharat
- Air Terjun Lae Une
- Air Terjun Simbilulu
- Air Terjun Lae Singgabit
- Mbue Deng Sideban
[#] Kabupaten Deli Serdang
- Green Hill City
- Sungai Sembahe
- Air Terjun Dua Warna
[#] Kabupaten Karo
- Gundaling
- Mikie Holiday (sebuah resort dengan fasilitas theme park)
- Gunung Sibayak
- Gunung Sinabung
- Taman Simalem Resort
- Air Terjun Si Piso-piso
- Desa Tongging (dikenal juga dengan nama Desa Tambusan)
[#] Kabupaten Simalungun
- Timuran
- Kebun Teh Sidamanik
- Tanjung Unta
- Tiga Ras
- Puncak Simarjarunjung
- Hutan Lindung Aek Nauli
- Haranggaol
[#] Kota Madya Pematangsiantar
- Taman Hewan Pematangsiantar
- Karang Anyer
- Kuil Buddha Quan im
[#] Kabupaten Samosir
- Danau Toba
- Pulau Samosir
- Pusuk Buhit
- Tomok
- Hot Spring Panguluran
- Museum Batak
[#] Kabupaten Nias
- Museum Pusaka Nias
- Pantai Sorake
- Pantai Lagundri
- Lompat batu Nias
Tempat Wisata di Sumatera Barat
- Jam Gadang
- Ngarai Sianok
- Pantai di pulau Sikuai
- Batang Tabik
- Bayang Sani
- Bukit Takuruang
- Benteng Fort de Kock
- Benteng Van der Capellen
- Danau Diatas dan Danau Dibawah (Danau Kembar)
- Danau Kandi
- Danau Maninjau
- Danau Singkarak
- Embun Pagi
- Gedung Indo Jolito
- Gedung Pusat Kebudayaan Sawahlunto
- Istana Basa Pagaruyung
- Istana Bung Hatta
- Jam Gadang
- Janjang 40
- Janjang Koto Gadang (Tembok Gadang Koto Gadang)
- Jembatan akar
- Kebun Binatang Bukittinggi
- Kelok 44
- Kelok 9
- Lembah Anai
- Lembah Harau
- Lubang Jepang
- Lubang Suro
- Museum Adityawarman
- Museum Gempa 30 September
- Museum Kereta Api Sawahlunto
- Museum Rumah Kelahiran Buya Hamka
- Museum Tri Daya Eka Dharma
- Ngarai Sianok
- Puncak Langkisau
- Puncak Lawang
- Panorama Tabek Patah
- Pantai Air Manis
- Pantai Carocok
- Pantai Gandoriah
- Pantai Sago
- Pulau Cubadak
- Pulau Keong
- Pulau Sikuai
- Pusat Dokumentasi dan Informasi Kebudayaan Minangkabau (PDIKM)
- Rumah Budaya Fadli Zon
- Rumah Gadang 20
- Rumah Gadang Kampai Nan Panjang
- Rumah Puisi Taufiq Ismail
- Taman Margasatwa dan Budaya Kinantan (Kebun Binatang Bukittinggi)
- Taman Nasional Kerinci Seblat
- Taman Raya Bung Hatta
- Taman Satwa Kandi (Kebun Binatang Sawahlunto)
- Taman Sitti Nurbaya
- Tarusan Kamang
- Tugu Pahlawan Tak Dikenal
Tempat Wisata di Riau
- Alam Mayang
- Mal SKA
- Danau Limbungan
- Bandar Serai
- Kubang Zoo
- Pasar Bawah
- Stanum
- Masjid Jami' Air Tiris
- Pacu Jalur
- Air Terjun Guruh Gemurai
- Air Terjun Batangkuban
- Candi Muara Takus
- Istana Siak
- Taman Nasional Tesso Nilo
- Taman Nasional Bukit Tigapuluh
- Cagar Biosfer Giam Siak Kecil Bukit batu
- Istana Kesultanan Pelalawan
- Kepulauan Arwah
- Tugu Khatulistiwa Pangkalan Kuras
- Istana Kesultanan Indragiri
- Bakar Tongkang
- Bono Sungai Kampar
- Air Terjun Aek Marua
- Benteng Tujuh Lapis
- Pantai Selatbaru Bengkalis
- Pantai Rupat Utara
- Masjid An-Nur Pekanbaru
Tempat Wisata di Kepulauan Riau
- Pulau Penyengat
- Pantai Penat
- Pulau Bintan
- Gunung Ranai
- Sungai Sebong
- Pantai Trikora
- Gunung Bintan
- Air Terjun Temurun
Tempat Wisata di Jambi
- Danau Kerinci
- Taman Nasional Kerinci Seblat
- Museum Negeri Jambi
- Gunung Kerinci
- Kebun Binatang Taman Rimbo
Tempat Wisata di Sumatera Selatan
- Danau Ranau
- Gunung Dempo
- Sungai Musi
- Jembatan Ampera
- Danau Ulak Lia
- Danau Segayam
- Goa Putri
Tempat Wisata di Kepulauan Bangka Belitung
- Pantai Parai Tenggiri
- Pantai Matras
- Pantai Tanjung Pesona
- Pantai Rebo
- Pantai Batu Berdaun
- Pantai Pasir Padi
- Pantai Tanjung Ru Sadai,Bangka Selatan
- Pantai Tanjung Kerasak, Bangka Selatan
- Pantai Gunung Namak, Bangka Selatan
- Pantai Teluk Uber
- Gunung Maras
- Tanjung Kelayang
- Tanjung Binga
- Tanjung Tinggi
- Pulau Lengkuas
- Pantai Punai
- Pantai Tanjung Pendam
- Pantai Bukit Batu
Tempat Wisata di Bengkulu
- Pantai Panjang
- Pantai Pasir Putih
- Pulau Tikus
- Danau Dendam Tak Sudah
- Tapak Padri dan Pantai Jakat
- Taman Hutan Hujan Tropis (Tahura)
- Taman Berburu Seblat
- Taman Wisata Konak
- Danau Tes
- Danau Gedang dan Bukit Menghijau
- Danau Mas Harun Bastari
- Danau Musi,Suro
- Taman Nanua
- Tanah Lot Lais
- Danau Picung
- Taman Wisata Dio Bagite
- Danau Tujuh Warna
- Benteng Marlborough
- Rumah Pengasingan Bung Karno
- Parr and Hamilton Monuments
- Museum Provinsi Bengkulu
- Rejang Lebong
- Danau Pematang
- Danau Tes
- Kolam Renang Tabarena
- Air Terjun Kepala Curup
- Sungai Air Putih
- Makam Sentot Alibasyah
- Pusat Pelatihan Gajah
- Gunung Kaba
- Suban
- Bunga Raflessia Arnoldy
- Bunga Kibut (Amorphopalus Titanuum)
- Anggrek air Vanda Hookeriana
- Kekayaan Hutan
- Fauna
- Upacara Tabut
- Upacara Lainnya yang mengiringi Tabut
- Taman Laut
- Taman Nasional
- Taman Berburu
- Elephant Training Center (ETC) di Seblat
Menurut sumber wikipedia
Tempat Wisata di Lampung
- Pasir Putih di Lampung Selatan
- Merak Belatung di Lampung Selatan
- Wai Lalaan di Tanggamus
- Waduk Batu Tegi di Tanggamus
- Pantai Marina di Lampung Selatan
- Pantai Mutun di Lampung Selatan
- Pantai Duta di Lampung Selatan
- Taman Purbakala Pugung Raharjo di Lampung Timur
- Danau Ranau di Lampung Barat
- Teluk Semangka di Tanggamus
- Way Kambas di Lampung Timur
- Musium Lampung di Bandar Lampung
- Bendungan Way Jepara di Lampung Timur
- Kalianda Resort di Lampung Selatan
- Makam Raden Intan di Lampung Selatan
- Way Belerang di Lampung Selatan
- Pulau Cantik di Lampung Selatan
- Bendungan Way Ramem di Lampung Utara
- Air Terjun Putri Malu di Lampung Selatan
- Lembah Hijau di Bandar Lampung
- Tabek Indah di Bandar Lampung
- Menara Siger di Lampung Selatan
- Gunung Krakatau di Lampung Selatan
- Gunung Seminung di Lampung Barat
- Hutan Monyet di Bandar Lampung
- Bumi Kedaton di Bandar Lampung
- Makam Pahlawan di Bandar Lampung
- Pemandian Air Panas di Bandar Lampung
- Pulau Tangkil di Lampung Selatan
- Kelapa Rapat di Lampung Selatan
- Pantai Selaki di Lampung Selatan
- Way Lima di Pesawaran
- Kali Akar di Bandar Lampung
- Gunung Raja Basa di Lampung Selatan
- Pantai Puri Gading di Lampung Selatan
- Bendungan Batu Tegi di Tanggamus
Semua tempat wisata di atas adalah tempat-tempat wisata yang kami rasa
sudah memiliki nama, dan sebenarnya tidak semua tempat wisata di seluruh
pulau Sumatera, jika kami menguraikan seluruh tempat Wisata di pulau
Sumatera, Tentu satu halaman ini tidak cukup untuk menampung nama tempat
wisata di pulau paling besar di negara Indonesia tersebut.
www.ragamtempatwisata.com sekian tentang Daftar tempat wisata di Kepulauan Sumatera semoga bermanfaat untuk anda. Selamat berwisata!